Bahan Kuliah Sistem Informasi Akuntansi oleh buk Desrir
LAPORAN KEUANGAN
Laporan keuangan merupakan bagian dari proses pelaporan keuangan. Laporan keuangan yang lengkap biasanya meliputi neraca, laporan laba rugi, laporan perubahan posisi keuangan (yang dapat disajikan dalam berbagai cara seperti, misalnya, sebagai laporan arus kas, atau laporan arus dana), catatan dan laporan lain serta materi penjelasan yang merupakan bagian integral dari laporan keuangan.
LAPORAN LABA RUGI
Suatu Ikhtisar Pendapatan dan Beban selama periode waktu tertentu, misalnya sebulan atau setahun.
- Berdasarkan konsep penandingan (matching concept) : menandingkan beban dgn pendapatan yang dihasilkan selama periode terjadinya beban tersebut
- Laporan laba rugi melaporkan kelebihan pendapatan terhadap beban-beban yang terjadi, atau sebaliknya.
2 comments:
masih kurang !!!!!!!!!
apanya yang kurang bos..?
bahannya?? memang segitu adanya..hehehe..
besoklah..
Post a Comment
Berita Terkait: